Benih Padi Mira 1
Kemasan 5 kg
Deskripsi benih padi Mira 1
Komoditi : Padi
Nama Varietas : Mira-1
SK : 134/Kpts/SR.120/3/2006
Tetua Asal : Seleksi pedigree dari iradiasi Cisantana dengan sinar gamma dosis 0.2kGy
Daerah Asal :
Pemulia : Hambali, Lilik Harsanti, Sutisna dan Yulidar, Mugiono
Potensi dan Rerata : 9.20 ton/ha GKG – 6.29 ton/ha GKG
Karakteristik Khusus
Asal usul : Seleksi pedigree dari iradiasi Cisantana dengan sinar gamma dosis 0.2kGy
Golongan : Cere
Umur tanaman : 115-110 hari
Bentuk tanaman : Tegak
Tinggi tanaman : 105-110 cm
Anakan produktif : 15-20
Warna kaki daun : Hijau
Warna telinga daun : Tidak berwarna
Warna daun : Hijau
Permukaan daun : Kasar
Posisi daun : Tegak
Daun bendera : Tegak
Warna batang : Hijau
Kerebahan : Tahan
Tipe malai : Intermediate
Leher malai : Terbuka
Kerontokan : Sedang
Bentuk gabah : Ramping
Warna gabah : Kuning
Rata-rata hasil : 6.29 ton/ha GKG
Potensi hasil : 9.2 ton/ha GKG
Berat 1000 butir : 26-27 gram
Tekstur nasi : Pulen
Kadar amilosa : 19 %
Kadar protein : 9.2 %
Ketahanan terhadap hama : Tahan hawa wereng coklat biotipe 1 dan 2 dan agak tahan biotipe 3
Ketahanan terhadap penyakit : Tahan penyakit bakteri hawar daun strain III dan agak tahan strain IV
Keterangan : Cocok ditanam pada pada lahan sawah dengan keringgian 0-700 m dpl
Pemulia : Mugiono, Hambali, Lilik Harsanatu, Sutisna dan Yulidar
Salam
Toko Tani BN
Ulasan
Belum ada ulasan.